Penerbitan modul ini bertujuan untuk membantu perkuliahan dalam Mata Kuliah Kesehatan Lingkungan dan Ilmu Kesehatan Masyarakat, khususnya di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Mahasaraswati Denp…
Salah satu pendekatan yang dapat dipergunakan sebagai instrumen dalam pemilihan strategi dasar adalah melalui analisis SWOT. Rangkuti (2006) menjelaskan bahwa analisis SWOT adalah identifikasi ber…
Inner beauty merupakan kecantikan yang abadi, karena seiring usia, kecantikan ini akan semakin berkembang dan dapat memberikan kekuatan pada diri sendiri maupun orang-orang yang ada di sekelilingny…
Ayurweda merupakan sumber pertama dan utama dari ajaran yang berkenaan dengan aturan diet Food Combining yang benar. Dalam Ayurweda, diet dan gizi makanan (Ahara) merupakan faktor yang paling utama…
Buku Filsafat Ilmu Kesehatan dan Kedokteran Gigi bertujuan untuk menunjang Mata Kuliah Filsafat Ilmu di Fakultas Kedokteran Gigi Unmas Denpasar khususnya
Buku Biokimia Kedokteran Gigi (Fungsi dan Struktur Gizi Makro) ini merupakan buku penting yang diperlukan oleh para mahasiswa, para peneliti, dan dosen perguruan tinggi. Buku ini diilhami oleh kein…
Buku ini bertujuan mengkaji secara akademis “Potensi Daun Tanaman Obat Bali untuk Gizi dan Kesehatan Gigi serta Mulut”, untuk jilid I buku ini hanya mengulas daun tanaman sirih, sambung nyawa d…
Gizi , Kesehastan Gigi dan Mulut Anak Usia Sekolah Anak usia Sekolah ini mengkaji secara akademis pengertian maupun fungsi gizi, kesehatan gigi dan mulut , serta permadsalahannya, serta upaya pena…
Buku ini bertujuan mengkaji secara akademis pengertian maupun fungsi gizi, kesehatan gigi dan mulut, serta permasalahannya, serta upaya penanggulangannya.