Electronic Resource
Buku Ajar Teori Akuntansi
Penulisan buku ini adalah persiapan untuk mengajar mata kuliah Teori Akuntansi di Program Studi Akuntansi S1 (Strata 1). Buku ini bertujuan untuk memberikan pedoman bagi mahasiswa tentang Konsep Teori Akuntansi, Aspek Kelembagaan dalam Pengembangan Akuntansi, Akuntansi di Indonesia, Kerangka Konseptual, Konsep Laporan Laba Rugi, Konsep Neraca, Laporan Arus Kas, Laporan Perubahan Modal dan Catatan Atas Laporan Keuangan, Teori Akuntansi Positif, Perataan Laba dan Manajemen Laba, Akuntansi Inflasi (Perubahan Harga), Penerapan Akuntansi, Akuntansi Ilmu dan Paradigma, dan Pengungkapan Laporan Keuangan.
EBK-00262 | 657/ Dew - b | Perpus Pusat | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain