Text
Pendidikan Anak Usia Dini Dalam Berbagai Pendekatan Edisi Kelima
Keistimewaan edisi kelima ini selain sebagai textbook yang tetap menjadi sumber terpercaya bagi para orang tua (keluarga), pendidik, guru, dosen, peneliti, serta mahasiswa di bidang perkembangan dan pendidikan anak usia dini (PAUD); juga menyoroti pentingnya mempertimbangkan sejarah PAUD dari segi keragaman budaya, ilmu pengetahuan, perkembangan, penelitian pencegahan dalam praktik dan kebijakan dini pada masa bayi dan balita, serta masa pra sekolah, taman kanak-kanak, dan sekolah dasar, serta membahas perkembangan terbaru dalam kurikulum, strategi penilaian dan metode pengajaran.
BUK008790 | 372.21/ Roo - p | Perpus Pusat | Tersedia |
BUK008789 | 372.21/ Roo - p | Perpus Pusat | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain